Hubungan Pola Asuh Orang Tua Dengan Agresivitas Verbal Pada Siswa SDN Sukatani 1 kabupaten Tangerang

  • Salsabila Fathihah Amaliah Amaliah Universitas Yatsi Madani
  • Ayu Pratiwi Program Studi Ilmu Keperawatan Universitas Yatsi Madani

Abstract

ABSTRAK

Latar Belakang: Data yang dihimpun SIMFONI PPA per-tanggal 1 Januari 2024 di Indonesia tercatat ada 5.510 kasus kekerasan verbal. Komisi Perlindungan Anak Indonesia (KPAI) berpendapat salah satu penyebab anak bersikap agresif bisa jadi disebabkan karena kurangnya peran orang tua dalam mendidik anak. Tujuan Penelitian: Untuk mengetahui hubungan pola asuh orang tua dengan agresivitas verbal pada siswa SDN Sukatani 1 Kabupaten Tangerang. Metode Penelitian: Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah kuantitatif. Jenis penelitian ini adalah analisis korelasi dengan pendekatan Cross Sectional. Pengambilan sampel menggunakan Nonprobability Sampling dengan Teknik Proportionate Stratified Random Sampling. Populasi 160 siswa dan jumlah sampel sebanyak 114 responden. Hasil: Hasil penelitian diperoleh pola asuh terbanyak yang diterapkan orang tua responden adalah pola asuh demokratis sebanyak 86 responden 75,5%, dan tingkat agresivitas verbal terbanyak yang dimiliki siswa adalah agresivitas verbal rendah sebanyak 53 responden 46,5%. Hasil uji spearman rank diperoleh nilai p-value < 0,05. Kesimpulan: Terdapat hubungan yang signifikan antara pola asuh orang tua dengan agresivitas verbal pada siswa SDN Sukatani 1 Kabupaten Tangerang.

Kata Kunci: Pola Asuh Orang Tua, Agresivitas Verbal

ABSTRACT

Background: According to data compiled by the SIMFONI PPA as of January 1, 2024, in Indonesia recorded 5,510 cases of verbal violence. The Indonesian Child Protection Commission (KPAI) suggests that one of the causes of children's aggressive behavior could be the lack of parental role in child-rearing. Research Objective: To determine the relationship between parenting styles and verbal aggression among students at SDN Sukatani 1, Tangerang Regency. Research Method: This study uses a quantitative method with a correlational analysis design and a cross-sectional approach. Sampling was conducted using non-probability sampling with proportionate stratified random sampling technique. The population consisted of 160 students, with a sample size of 114 respondents. Result: The study found that the most common parenting style applied by parents was democratic (86 respondents, 75.5%), and the majority of students exhibited low verbal aggression (53 respondents, 46.5%). The Spearman rank test results showed a p-value <0.05. Conclusion: there is a significant relationship between parenting styles and verbal aggression in students at SDN Sukatani 1, Tangerang Regency.

Keywords: Parenting Style, Verbal Aggression 

 

References

Amseke, F. V., Wulandari, R. W., Nasution, L. R., Handayani, E. S., Sari, R. S., Reswari, A., Sari, R. P., Khaidir, Diarfah, A. A. (2021). Psikologi Kepribadian Teori dan Aplikasi. In Buku Ajar Kuliah.

Barmawi, Julia Aridhona, R. (2022). Pola Asuh Otoriter Dan Perilaku Agresi Verbal Pada Siswa. Psikoislamedia : Jurnal Psikologi, 7(2), 161–171. https://doi.org/10.22373/psikoislamedia.v7i2.12930

Gülay Ogelman, H., Sarac, S., Erbay, F., Kayılı, G., Koyutürk Koçer, N., & Önder,

(2024). Preschool Peer Aggression Scale (Teacher Form): Validity Reliability Study. Journal of Teacher Education and Lifelong Learning, 6(1), 30–42. https://doi.org/10.51535/tell.1387572

Hanifah, Z., Sa’odah, S., & Sunaryo, S. (2023). Hubungan Verbal Bullying Dengan Kecerdasan Interpersonal Siswa Kelas V Sds Asdu Kabupaten Tangerang. Indonesian Journal of Elementary Education (IJOEE), 5(1), 61. https://doi.org/10.31000/ijoee.v5i1.9337

Haslinda, H., Jahada, J., & Silondae, D. P. (2020). Faktor-Faktor Penyebab Agresi Verbal Siswa. Jurnal Ilmiah Bening : Belajar Bimbingan Dan Konseling, 4(1), 53–60. https://doi.org/10.36709/bening.v4i1.10489

Hogye, S. I., Jansen, P. W., Lucassen, N., & Keizer, R. (2022). The relation between harsh parenting and bullying involvement and the moderating role of child inhibitory control: A population-based study. Aggressive Behavior, 48(2), 141–151. https://doi.org/10.1002/ab.22014

Ishak, S., Choirunissa, R., Agustiawan, Purnama, Y., Achmad, V. S., Mua, E. L., Heryyanoor, Syamil, A., Ludji, I. D. R., Sekeon, R. A., Wardhana, A., Dafroyati, Y., Fahmi, A., Avelina, Y., Nurbaety, Anggreyni, M., & Lubis, H. (2023). Metodologi Penelitian Kesehatan. In S. Bahri (Ed.), Penerbit Media Sains Indonesia (CV. MEDIA SAINS INDONESIA) (Issue 2023). content/uploads/2018/09/Metodologi-Penelitian-Kesehatan_SC.pdf

Julia, A., & Renika, D. (2022). Perilaku Agresi Verbal pada Remaja. Psikovidya, 26(1). https://psikovidya.wisnuwardhana.ac.id/index.php/psikovidya/article/downlo ad/196/159/

Kementerian Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak Republik Indonesia. (2024). Peta Sebaran Jumlah Kasus Kekerasan Menurut Provinsi, Tahun 2024. Simfoni-Ppa. https://kekerasan.kemenpppa.go.id/ringkasan

Khullida, R. (2020). Metode Pengembangan Kecerdasan Spritual Anak Usia Dini. Pustaka Senja, 6(11), 5–24.

Nisa, R., Rizky, A., Dili Arwati, V., Haeriyah, S., & Vila Delpia, Y. (2023). Metodelogi Penelitian Kesehatan Teori dan Implementasi dalam Penelitian (N. A. Kusumastuti (ed.)). Yayasan Aurora Marifatul Syifa.

WHO. (2022). Violence Against Children. https://www.who.int/news-room/fact- sheets/detail/violence-against-children

Wigati, P. W., Sutrisni, Akhmad, & Prasetyo, R. T. (2022). Hubungan Pola Asuh Orang Tua Dengan Perilaku Agresif Pada Anak Pra Sekolah Di Tk Al Hidayah Bakung Udanawu Kabupaten Blitar Tahun 2022. Jurnal Ilmiah Keperawatan (Scientific Journal of Nursing), 8(2), 360–364. https://doi.org/10.33023/jikep.v8i2.1146

Published
2025-12-31